4.16.2012

Musik Relaksasi dan Terapi Otak


Terapi musik ini untuk meningkatkan kualitas fisik dan mental dengan rangsangan suara. Semua jenis music sebenarnya bisa digunakan untuk terapi. Namun, kita harus tahu pengaruh setiap jenis musik terhadap pikiran. Setiap nada, melodi, ritme harmoni, bentuk dan gaya music akan member pengaruh berbeda kepada pikiran dan tubuh kita. Dalam terapi musik, komposisi musik disesuaikan dengan masalah atau tujuan yang ingin kita capai. 
Musik sangat mempengaruhi kehidupan manusia. Music memiliki 3 bagian penting yaitu beat, ritme, dan harmoni. Beat mempengaruhi tubuh, ritme mempengaruhi jiwa, dan harmoni mempengaruhi roh.


Caranya cukup sederhana yaitu tutup mata dengan posisi tubuh relak dan menghayati sepenuhnya suara yang tertangkap oleh telinga anda dan afirmasikan atau sugestikan ke diri anda seperti “Saya maafkan semua orang yang telah menyakiti saya, tenang…tenang..dan tenang” atau apalah terserah kebutuhan anda. Jika pikiran-pikiran yang tidak diundang datang biarkan saja dan dengan lembut kembalikan fokus anda pada penghayatan. 

Untuk mendengarkan music ini disarankan memakai headphone atau earphone yang memadai audio stereo dan perhatikan posisi antara earphone R dan L.
Musiknya bisa di download disini :

2 komentar:

  1. DVD Audio Terapi Music Relaxation
    Musik Relaksasi adalah terobosan terbaru( Teknologi Gelombang Otak manusia) yang nantinya menghadirkan relaksasi yang lebih maksimal. Musik Relaksasi ini dilengkapi dengan Deep Relalaxation Systems(DRS), yaitu teknologi terbaru gelombang otak manusia khusus untuk menciptakan gelombang frekuensi otak yang bisa menciptakan relaksasi yang maksimal. Musik Relaksasi juga merupakan solusi untuk menghindarkan atau menghilangkan Stres.
    Paket Lengkap Musik Relaksasi :

    Deep Relaxation (Musik Untuk Menciptakan Relaksasi Yang lebih maksimal).
    Smart Mind Refresher (Musik untuk menyegarkan Pikiran Anda dan menghilangkan Kepenatan Anda lebih cepat, dan efektif).
    Progresive Relaxation(Musik Untuk relaksasi tubuh)
    Autogenic Music (Musik untuk merelaksasikan pikiran dan membebaskan dari kecemasan Sehari-hari).

    BalasHapus


Contac me : 0857-9-3434-637